Foto Rice Terrace Tegalalang

Minggu, 06 Desember 2009






Buat kawan yang suka akan wisata alam dan ingin menikmati indahnya alam sawah di Bali, melihat proses pekerjaan petani di sawah bisa dilihat di Tegalalang. Yang paling bagus sih di Jatiluwih, tapi yang di Tegalalang juga okay guys. Bisa juga menikmati keindahan teras-teras sawah sambil belanja pernak-pernik Bali atau menikmati makan dan minum. Asyik kan? Tegalalang, dekat dari Kintamani dan juga Ubud. Siapa tau lagi tamasya di sini, sekalian bisa singgah di Tegalalang.

Saya juga jalan-jalan ke sini dan bisa sewa tempat rumput pak Tani lalu difoto. Sekali-sekali akting dong jadi petani, kan seru :) Saya juga bertanya, seiring area ini menjadi kawasan wisata, apakah petani setempat mendapat kompensasi yang adil dari pihak pengelola. Makanya klo saya lebih baik beli pernak-pernik miliknya petani aja, bisa sekalian bantu-bantu mereka…Foto terakhir itu ada anak kecil yang nawarin beli foto-foto di dalamnya, bisa bantu kawan buat difotoin juga. They’ll help you..

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Blog Archive

Powered By Blogger

  © Blogger template The Beach by Ourblogtemplates.com 2009 | Redesign by Jasa Pembuatan Blog Mung Bisnis

Back to TOP